Gotong Royong Angkat Walet Kelompok Tani Ngudi Makmur

Ndaru Admin Web, 27 November 2023 15:10:22 WIB

Gilangharjo, Minggu 26 November 2023
Kelompok Tani Ngudi Makmur laksanakan gotong royong angkat walet dalam rangka merti kali serta untuk menjaga kelancaran arus irigasi petani dilahan pertanian wilayah Gilangharjo.

Artikel Terkini

  • Warga Sekolah SD N Bongsren Laksanakan Qurban 1 Ekor Kambing

    31 Juli 2023 20:14:36 WIB Ndaru Admin Web
    Warga Sekolah SD N Bongsren Laksanakan Qurban 1 Ekor Kambing
    Gilangharjo (30/6) Warga sekolah SD N Bongsren terdiri dari Pengawas Sekolah, Kepala Sekolah, Guru, Karyawan, Siswa, dan Tokoh Masyarakat Bongsren laksanakan qurban dengan menyembelih 1 ekor kambing yang diperoleh dari pengurus Komite Sekolah, serta 10 kilogram daging sapi dari Gugus 3 Gilangharjo. ... ..selengkapnya

  • Pola Asuh Balita dan Penguatan Karakter Berbasis Budaya Jawa

    04 Juli 2023 19:28:56 WIB Ndaru Admin Web
    Pola Asuh Balita dan Penguatan Karakter Berbasis Budaya Jawa
    Gilangharjo (15/6) Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, dan Pengendalian Penduduk (DP3APP) DIY menggelar sosialisasi Pola Asuh Balita Berbasis Budaya Jawa, di Ruang Rapat Kalurahan Gilangharjo yang dihadiri oleh Lurah Gilangharjo, Drs. H. Pardiyono, dan Pamong, Ketua TPPKK Gilangharjo da... ..selengkapnya

  • Kawruh Pamerdi Siwi : Memahami Perkembangan Dasar Anak & Pengasuhan yang Stimulatif

    04 Juli 2023 19:27:46 WIB Ndaru Admin Web
    Kawruh Pamerdi Siwi : Memahami Perkembangan Dasar Anak & Pengasuhan yang Stimulatif
    Gilangharjo (15/6) Pengasuhan anak pada 2 Tahun pertama menjadi pernanan penting yang harus dicapai oleh semua orang tua untuk membentuk karakter dan perilaku anak pada masa tumbuh berikutnya. Untuk itu orang tua diwajibkan dapat memahami perkembangan dasar anak dengan pengasuhan yang stimulatif. Dr... ..selengkapnya

  • Rapat Koordinasi Persiapan Hari Jadi Kalurahan Gilangharjo

    04 Juli 2023 19:16:05 WIB Ndaru Admin Web
    Rapat Koordinasi Persiapan Hari Jadi Kalurahan Gilangharjo
    Gilangharjo (30/6) Rapat koordinasi persiapan Hari Jadi Kalurahan Gilangharjo (HJKG) dilaksanakan di Limasan Taman Kuliner Jodogkarta yang dihadiri oleh Kepala Dinas Kebudayaan Bantul, Nugroho Eko Setyanto, S.Sos., MM., Lurah Gilangharjo, Drs. H. Pardiyono, dan Jajaran Pamong serta Bamuskal Gilangha... ..selengkapnya

  • Evaluasi Taman Kuliner Jodogkarta Pada 2 Minggu Pertama

    04 Juli 2023 19:14:55 WIB Ndaru Admin Web
    Evaluasi Taman Kuliner Jodogkarta Pada 2 Minggu Pertama
    Gilangharjo (29/6) Pengurus Taman Kuliner Jodogkarta melangsungkan rapat evaluasi pada 2 minggu pertama pembukaan kembali Taman Kuliner tersebut.Rapat digelar di salah satu lapak pedagang di taman kuliner dan dihadiri perwakilan pedagang. Kiritk, saran, dan masukan selalu ditampung dan dijadikan bah... ..selengkapnya

Permohonan Pelayanan Online

Peta Wilayah

The Wonderfull Gilangharjo